PERAN TEKNOLOGI BAGI VIRTUAL ENTERPRISES

Endang Purwanti

Abstrak


Pemanfaatan teknologi yang dulunya sangat terbatas , kini telah memasuki kedalam kategori strategis, pengaruhnya pada kelangsungan usaha tidak dapat dipungkiri lagi.Dalam jangka panjang teknologi informasi semakin baur dengan bidang ilmu lainnya sehingga akan meningkatkan inovasi di industri komputer, gagasan kantor maya dapat diterapkan pada perusahaan secara keseluruhan sehingga dapat lebih efisien dan efektif , sehingga dapat meningkatkan produktivitas yang akhirnya dapat menguntungkan perusahaan, hal ini dikarenakan keputusan yang diambil akan lebih cepat.

Kata Kunci : Teknologi, Virtual Enterprises


Teks Lengkap:

PDF (English)


DOI: http://dx.doi.org/10.52353/ama.v5i2.66

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Copyright (c) 2013 Endang Purwanti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

AMONG MAKARTI : JURNAL EKONOMI DAN BISNIS

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI AMA SALATIGA

 jurnalama@stieama.ac.id

 www.stieama.ac.id

 (0298)321013

 Jl. Diponegoro No.39, Salatiga, Kec. Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah 

TERINDEKS :

          

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.